Kapolda Jatim di Dampingi Sejumlah PJU Polda jatim Peninjauan Langsung di Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi

Liputan Indonesia || Banyuwangi - Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol. Drs. Nanang Avianto, M.Si., dengan di dampingi sejumlah Pejabat Utama (PJU) Polda jatim melaksanakan peninjauan Langsung di pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi, Jumat (4/4/2025).

Dalam kunjungan ini, Kapolda Jatim disambut langsung oleh Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol. Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. di dampingi Wakapolresta Banyuwangi AKBP Teguh Priyo Wasono, S.I.K., bersama Pejabat Utama (PJU) Polresta Banyuwangi serta unsur Forkopimda.

Dalam kesempatan tersebut, Kapolda Jatim menyampaikan bahwa secara umum situasi di Jawa Timur selama periode Lebaran terpantau aman dan terkendali. 

"Arus mudik, takbiran, sholat Idul Fithri, serta aktivitas rekreasi berjalan lancar tanpa gangguan berarti, "ungkap Irjen Nanang.

Meski demikian, pihaknya tetap mengimbau masyarakat untuk berhati-hati, khususnya bagi mereka yang akan menyeberang dari Ketapang ke Gilimanuk atau sebaliknya.

Selain itu, Kapolda Jatim juga menyoroti potensi cuaca buruk di beberapa daerah, termasuk hujan dan mendung yang dapat memengaruhi perjalanan.

Terkait adanya musibah bencana longsor di Pacet Kabupaten Mojokerto, Kapolda Jatim juga menyampaikan rasa duka cita.

Ia mengimbau masyarakat agar lebih waspada terhadap kemungkinan bencana seperti banjir dan longsor.

Dalam kunjungan ini, turut dibahas antisipasi puncak arus balik yang diperkirakan terjadi pada hari Sabtu dan Minggu mendatang. 

Pihak kepolisian bersama instansi terkait terus berkoordinasi untuk mengatur lalu lintas, baik di jalan raya, terminal, pelabuhan, maupun jalan tol.

"Masyarakat diimbau untuk merencanakan perjalanan dengan baik guna menghindari kepadatan di titik-titik tertentu, " pungkas Irjen Pol. Nanang.

Dikesempatan yang sama, Bupati Banyuwangi Hj. Ipuk Fiestiandani, S.Pd., M.KP., menambahkan bahwa pihaknya bersama Forkopimda akan terus melakukan pemantauan intensif hingga liburan berakhir. 

"Banyuwangi sebagai salah satu tujuan utama arus mudik dan balik setelah Jawa Tengah menjadi fokus utama dalam memastikan perjalanan warga tetap aman dan nyaman."ujar Ipuk.

Dari hasil pemantauan tahun ini, terjadi penurunan volume arus mudik dan balik dibandingkan tahun lalu. 

Hal ini diduga karena libur panjang yang membuat kepulangan masyarakat lebih terdistribusi sehingga tidak terjadi lonjakan signifikan pada satu waktu tertentu.

Dengan berbagai langkah antisipasi yang telah disiapkan, diharapkan arus balik Lebaran tahun ini dapat berjalan dengan tertib dan lancar.

Pemerintah daerah, kepolisian, dan seluruh stakeholder terkait akan terus bersinergi untuk memastikan kenyamanan dan keselamatan para pemudik selama perjalanan kembali ke tempat asal masing-masing," pungkasnya.

Penulis : Kib 


Media Liputan Indonesia

DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers


HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK


Kirim via:

WhatsApps / SMS:
08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com

PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.



Komentar


Berita lainnya:





Nama

#Berita viral,31,#BeritaViral,803,#fyp,16,#MafiaHukum,8,#Mafiakasus,14,#MafiaMigas,8,#MafiaPupuk,1,#MafiaRokok,6,#MafiaTanah,36,#Mudik2023,20,#Mudik2024,2,#Pemilu2024,59,#UMKM,5,a Regional,1,Advertorial,433,BAIS,5,Berita Terkini,1577,Berita Utama,4296,Berita-Terkini,3920,BIN,11,BNNK,16,BNNP,10,BPBD,1,BPN,5,Capres 2024,28,Covid-19,131,deklarasi,2,Destinasi-Wisata,72,Dewan Pers,8,Dinkes,1,EkoBis,447,Ekonomi & Bisnis,26,fasilitas,3,Galeri-foto-video,183,Gaya-Hidup,125,h,1,Hak Jawab,5,Hoax / Fakta,6,Hobby,76,HuKri,1,HuKrim,2388,hukum,29,index,23,Info Haji,21,insiden,1,Internasional,388,Internet,95,islami,6,Kesehatan,555,Kicau Mania,29,kontroversi,3,Korupsi,20,KPK,24,Kuliner,19,Laporan Masyarakat,16,Laporan-Masyarakat,458,Lindo-TV,142,Liputan Haji Indonesia,7,Liputan-Investigasi,403,Lowongan Kerja,4,masyarakat,1,Melek-Hukum,90,Miras,1,Nasional,2030,Negara,1,Olahraga,129,Opini Rakyat,161,Otomotif,12,Pemerinta,4,Pemerintah,1937,Pemilu 2024,95,Pendidikan,155,penghargaan,2,Peristiwa,726,PERS,33,Pilpres 2024,32,Politik,822,politisi,4,POLR,3,POLRI,2975,Prestasi,1,Pungli,50,Regional,8111,Regional Hukrim,4,regional Nasional,2,Religi,346,Santuni Anak Yatim,1,Sejarah,66,Selebritis,80,Seni-Budaya,113,ShowBiz,109,sosial,5,STOP PRESS,1,Technology,147,Tips-Trick,124,TNI,808,TNI AU,2,TNI-Polri,57,tokoh agama,1,Tokoh masyarakat,4,UMKM,2,Upacara,1,
ltr
item
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia: Kapolda Jatim di Dampingi Sejumlah PJU Polda jatim Peninjauan Langsung di Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi
Kapolda Jatim di Dampingi Sejumlah PJU Polda jatim Peninjauan Langsung di Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi
Kapolda Jatim di Dampingi Sejumlah PJU Polda jatim Peninjauan Langsung di Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhuc7En7fPKrrVVQGbDX5rmrmRRMQVa8SPbOAfv8NkfcJ2hVRiVeKeZJ8al-JoN8imSwAi7IUoZ2Xx0hienG4VdnCVsfHm-tibvAGKuQUUYfG7q-CHpVwPiX5I8QVuUKBI4gO2mfGX6a9nDpZ1gJxj3LEG2KF2EOn6jFRuvK2x2uBcgw7hdE35JsfFn9kz8/s16000/image_750x395_67efcd2f383d7_1.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhuc7En7fPKrrVVQGbDX5rmrmRRMQVa8SPbOAfv8NkfcJ2hVRiVeKeZJ8al-JoN8imSwAi7IUoZ2Xx0hienG4VdnCVsfHm-tibvAGKuQUUYfG7q-CHpVwPiX5I8QVuUKBI4gO2mfGX6a9nDpZ1gJxj3LEG2KF2EOn6jFRuvK2x2uBcgw7hdE35JsfFn9kz8/s72-c/image_750x395_67efcd2f383d7_1.jpg
Berita Utama, Informasi Terbaru, Kabar Terkini, Indonesia dan Dunia
https://www.liputanindonesia.co.id/2025/04/kapolda-jatim-di-dampingi-sejumlah-pju.html
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/
https://www.liputanindonesia.co.id/2025/04/kapolda-jatim-di-dampingi-sejumlah-pju.html
true
2214155929705458232
UTF-8
Buka semua Berita BERITA TIDAK ADA BUKA SEMUA BACA JUGA BALAS Cancel saja HAPUS Penulis NEWS HALAMAN ARTIKEL BUKA SEMUA Penting Dibaca.. BERITA UTAMA Arsip CARI SEMUA BERITA YANG KAMU CARI TIDAK ADA BRO.. Kembali saja.. Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content