![]() |
Dok foto Desa Sobih |
Liputan Indonesia || Bangkalan - Warga gotong royong dalam memperbaiki pembangunan jalan berlubang di sepanjang jalan Tonjung, Kec Burneh. Kab Bangkalan. Perbatasan Desa Sobih yang dikerjakan secara donasi swadaya masyarakat, pada Rabu (2/4/2025).
Menurut salah satu warga saat perbaikan pembangunan jalan berlubang tersebut dana yang di keluarkan murni keinginan warga setempat.
Pembangunan jalan itu agar warga tidak kesulitan saat melintas di sepanjang jalan yang menjadi problem masarakat kecamatan Burneh dan sekitarnya, perbaikan itu berawal dari pengerjaan salah satu jalan yang rusak cukup parah.
Walaupun pemerintah Kab Bangkalan sepertinya kurang perhatian terhadap jalan yang sudah rusak puluhan tahun berceceran ini, warga tetap kompak sumbangan untuk perbaiki jalan," tutupnya.
"Selain itu AD warga Binoh menambahkan tentang respek dari Pemerintah Kabupaten Bangkalan, "menurutnya seharusnya bertanggung jawab dan responsif terhadap kondisi jalan yang rusak di wilayahnya.
Karena jalan yang rusak tidak hanya mengganggu mobilitas warga, tetapi juga dapat menimbulkan kecelakaan dan kerugian ekonomi. Sebagai pemerintah daerah, pemerintah Kab Bangkalan memiliki kewenangan tanggung jawab untuk mengelola dan memelihara infrastruktur jalan dan mengambil tindakan cepat untuk memperbaiki jalan yang rusak.
Dengan demikian, Pemerintah Kabupaten Bangkalan dapat memenuhi tanggung jawabnya sebagai pemerintah daerah dan meningkatkan kualitas hidup warganya yang bertanggung jawab," pungkasnya.
Penulis : Kib
Penulis : Kib
Baca juga:
"Berita Terbaru Lainnya"
"Berita Terbaru Lainnya"
Media Liputan Indonesia
DIATUR OLEH UNDANG - UNDANG PERS
No. 40 Thn. 1999 Tentang Pers
HAK JAWAB- HAK KOREKSI-HAK TOLAK
Kirim via:
WhatsApps / SMS:08170226556 / 08123636556
Email Redaksi:
NewsLiputanIndonesia@gmail.com
PT. LINDO SAHABAT MANDIRI
Tunduk & Patuh Pada UU PERS.
Komentar